Berikut 3 Obat Herbal untuk Turunkan Darah Tinggi

Berikut 3 Obat Herbal untuk Turunkan Darah Tinggi - GenPI.co SUMUT
Berikut 3 Obat Herbal untuk Turunkan Darah Tinggi. (Foto : Antara)

GenPI.co Sumut - Selain mengonsumsi obat resep dokter, ada baiknya penderita darah tinggi juga menggunakan obat herbal.

Namun, penderita darah tinggi disarankan berkonsultasi dengan dokter, sebelum mengonsumsi.

Berikut berbagai tanaman dan rempah yang dapat digunakan untuk membantu mengontrol hipertensi:

1. Bawang putih

Bawang putih salah satu rempah yang bisa digunakan mengobati darah tinggi atau hipertensi.

Literatur dalam Pharmacognosy Review, menunjukkan bawang putih dapat menurunkan tekanan darah.

Terutama untuk yang mengidap jenis hipertensi esensial atau primer.

2. Kayu manis

Selain bawang putih, satu lagi yang bisa digunakan ialah kayu manis.

Penelitian jurnal Nutrition, menyebut kayu manis dapat menurunkan tekanan darah, secara sistolik dan diastolik.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya