Hindari 4 Kebiasaan Ini, Bikin Wajah Cepat Tua

Hindari 4 Kebiasaan Ini, Bikin Wajah Cepat Tua - GenPI.co SUMUT
Hindari 4 Kebiasaan Ini, Bikin Wajah Cepat Tua. (Foto : GenPI.co/Asep Wahyudin)

GenPI.co Sumut - Memiliki wajah, awet muda dambaan semua orang. Untuk mewujudkannya tentu dengan rajin perawatan skincare dan hidup sehat.

Sebaliknya, rupanya ada kebiasaan yang justru membuat wajah terlihat lebih tua.

Sayangnya, ini tidak cepat disadari dan bahkan sering diulanng-ulang.

BACA JUGA:  Ladies, Ini 5 Bahan Jilbab Nyaman dan Anti Gerah

Apa saja? simak 4 ulasannya di bawah ini dilansir dari beragam sumber.

1. Terlalu sering cuci muka

Rutin mencuci muka mungkin baik untuk kulit, tapi terlalu sering mencuci muka justru bisa bikin kulit kusam, lho.

BACA JUGA:  Ladies, Ini 3 Tips Memilih Jilbab untuk Olahraga

Jika merasa perlu sering mencuci muka, cobalah pilih pembersih non-soap atau yang tidak mengandung sabun, karena ini tidak menghilangkan kelembapan alami kulit.

2. Malas eksfoliasi

Rajin cuci muka, tapi malas eksfoliasi? Ternyata itu bisa bikin kulit wajah kusam.

BACA JUGA:  Ini 3 Tips Bikin Kulit Wajah Glowing dengan Tomat

Eksfoliasi adalah proses, yang membantu pelepasan sel-sel kulit mati agar wajah terlihat sehat dan cerah alami.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya