Jelang Iduladha, Permintaan Daging di Sumut Turun

Jelang Iduladha, Permintaan Daging di Sumut Turun - GenPI.co SUMUT
Menjelang Iduladha, permintaan daging di Sumatera Utara (Sumut), mulai semakin menurun. (Foto : Antara)

Rerata harga daging sapi, di atas Rp130 ribu per kilogram atau di atas harga normal Rp120 ribu per kilogram.

"Kenaikan harga didorong pasokan yang berkurang dampak mendekati Iduladha," katanya.

Meski pengurangan pasokan, berdasarkan data, stok daging sapi cukup memenuhi kebutuhan Sumut 1.284 ton per bulan.(*)

BACA JUGA:  Bulog Sumut Tambah Stok 14 Ton Daging Kerbau Beku

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya