Warga Sumut, Geger dengan Penemuan Tengkorak

Warga Sumut, Geger dengan Penemuan Tengkorak - GenPI.co SUMUT
Warga Sumut, Geger dengan Penemuan Tengkorak. (Foto : Antara)

GenPI.co Sumut - Warga DUsun I Sijabi-jabi, Desa Nagasaribu III, Humbang Hasundutan, Sumut geger oleh oleh penemuan tengkorak.

Penemuan tersebut, ditemukan warga di lahan yang berjarak sekitar 500 meter dari Sungai Hopo.

Kasat Reskrim Polres Humbang Hasundutan Iptu Master S Maruli, membenarkan penemuan tersebut.

Dia menyebut, tengkorak itu ditemukan warga pada Senin 8 Agustus sekitar pukul 14.00 WIB.

Saat itu, warga yang menemukan hendak ke Sungai Hopo untuk memancing dan mencari kepiting.

"Setibanya di lokasi, saksi kaget karena melihat tulang belulang berserakan," ujarnya, Rabu (8/8/2022).

Kemudian pukul 18.00 WIB, saksi kembali ke rumahnya tanpa memberitahu warga penemuannya itu.

Hal tersebut, dikarenakan dia mengira jika tulang belulang itu adalah milik hewan yang mati.


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Heboh Penemuan Tengkorak Manusia di Sebuah Lahan di Sumut, Bikin Merinding

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya