Cek SPBU, Kapolda Sumut Tegas Bilang Begini

Cek SPBU, Kapolda Sumut Tegas Bilang Begini - GenPI.co SUMUT
Kapolda Sumut, Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak memberikan keterangan. (Foto : Dok. Humas Polda Sumut)

Kemudian kendaraan truk pengangkut hasil produksi sawah non sembako agar tidak membeli BBM bersubsidi.

"Kita harus malu membeli BBM bersubsidi. Itu hanya untuk kendaraan umum dan angkutan sembako," katanya.

SPBU yang dicek ada di beberapa titik yakni, SPBU Tol Rest Area 65A Jalan Top Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi.

Kemudian SPBU Paya Pasir Syahbandar, SPBU Tol Rest Area 65B Jalan Tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi

Lalu terakhir, di SPBU Jalan Sisingamangaraja Harjosari II Medan.(*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya