Ubi Jalar Sumut Terbang ke Jepang, Nilainya Wow!

Ubi Jalar Sumut Terbang ke Jepang, Nilainya Wow! - GenPI.co SUMUT
ilustrasi. (Foto : Antara)

"Kemampuan memenuhi persyaratan itu akan meningkatkan volume ekspor," katanya.

Sebelumnya, Sumut mencatat devisa sebesar 393,24 juta dolar AS dari ekspor lobak rebus ke Jepang di awal 2022.

Nilai 393,24 juta dolar AS itu, berasal dari volume ekspor lobak rebus sekitar 22,2 ton.

BACA JUGA:  Harga Ekspor CPO dari Sumut Alami Tren Melemah

Menurut dia, ekspor lobak rebus dari Sumut tetap ada dalam beberapa tahun terakhir.

"Karena importir Jepang terus melakukan permintaan," ujarnya.(Antara)

BACA JUGA:  Nilai Ekspor Sumut Naik, Ini Komentar Pengamat

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya